Para Suster Sepuh yang Masih Semangat

Sr. M. Agustina, AK sedang membacakan bacaan Injil Matius 13 : 1-9 pada Sr. M. Magdalena, AK di Komunitas Panjer Enjing, Gedanganak Ungaran. Para suster berdiskusi sebagai wujud syukur atas kasih Tuhan sepanjang perjalanan panggilan sebagai suster Abdi Kristus

Sejenak Berlabuh

SEJENAK BERLABUH NYANYIAN HATI (Sr. M. Ignatia, AK) Jiwaku memuliakan Tuhan Hatiku bersorak kegirangan karena Allahlah Keselamatan dan kemuliaanku Dalam kehinaan aku dipanggil-Nya Dan dibawah-Nya aku dalam misteri cinta-Nya Yang tak terselami bagiku Aku ditebus dari segala dosaku dan dipilih-Nya aku Masuk ke dalam rencana keselamatan-Nya Meskipun pedang menembus jiwaku Susah derita menjadi bagian santapanku […]