TIM PENYUSUNAN PEDOMAN SPIRITUALITAS MARIA HAMBA ALLAH YAYASAN SANTA MARIA ABDI KRISTUS

Menindaklanjuti surat edaran Kongregasi Biarawati Abdi Kristus No. 228.E/AK/III/2018 per tanggal 7 Maret 2018 perihal nilai-nilai spiritualitas Maria Hamba Allah, maka Yayasan Santa Maria Abdi Kristus membentuk tim penyusun buku spiritualitas Maria Hamba Allah. Buku spiritualitas Maria Hamba Allah ini dibuat dengan tujuan untuk membantu tiap unit kerja dalam penghayatan nilai-nilai Spiritualitas Maria Hamba Allah […]

MENJADI ABDI KRISTUS YANG CINTA TANAH AIR

Para suster Abdi Kristus yang terkasih Berkah Dalem. Selamat berjumpa kembali dalam media Komunikasi Persaudaraan Abdi Kristus JANGKAR yang lama tidak terbit dan kini mecoba terbit kembali. Kami mengharap para Suster untuk mendukung kelestarian JANGKAR dengan mengisi rubrik yang ada misalnya “Sekilas Peristiwa”, “Berbagi Kasih”, “Seputar Karya” dan sebagainya dengan mengirimkan informasi dan pengalaman pribadi, komunitas […]